Kamis, 13 Juni 2013

Tips Agar File Ms Word aman dari virus

Assalamualaikum /Selamat siang sobat blogger, soalnya saya bikin artikel ini siang, pada kesempatan ini saya akan share salah satu tips agar file ms word yang ada di komputer kita aman dari serangan virus.

Tips Agar File Ms Word di komputer aman dari virus

Kebanyakan orang biasanya kalau kita menyimpan file dalam bentuk word tentunya bagi yang belum paham pasti dengan save as type :

1. Word 97-2003 Document
2. Word  Document

Untuk Save AS seperti type diatas itu sangat cepat diserang oleh virus, dan akibatnya filenya pasti berubah jadi format exe, dan ya sudah pasti rusak itu jika yang menyerang adalah virus kuda troya. lain halnya dengan file ms excel  yang sulit terkena virus.
Pertanyaannya bagaimanakah Tips agar file ms word yang ada di komputer saya tidak diserang/aman dari virus ?

tidak kena/aman dari virus















jawabannya gampang setiap anda ingin menyimpan file ms word yang ada dikomputer anda ataupun di flasdisk anda pilih SAVE AS Type RTF ( RICH TEXT FORMAT). Dijamin deh file anda tidak akan rusak dan aman selalu dari serangan virus yang terkutuk hehe, sekian mudah mudahan bermanfaat.
Enhanced by Zemanta